Mungkin diantara anda masih ada yang mempertahankan Navbar ciptaan Blogger, dan bingung cara merenovasinya, di Tutotial kali ini mudah-mudahan anda menemukan yang anda cari.
Langkah Pertama
Dari Dashboard > Design > Page Elements
Pilih dengan NavBar yang Transparan.
Langkah Kedua
Dari Dashboard > Design > Edit HTML
Tempat kodenya
dibawah <b:skin><![CDATA[
........
diatas ]]></b:skin>
Langkah Ketiga
Pilih kode dibawah ini sesuai kesukaan anda :
Mewarnai
NavBar akan berubah warna sesuai dengan warna favorit anda.
atau#navbar {background:yellow;}
#navbar-iframe {background:#ffff00;}
Kode yang berwarna merah diganti sesuai selera anda, bisa dilihat disini :
Mewarnai dan Posisi Tetap
NavBar akan berubah warna sesuai dengan warna favorit anda, dan NavBar akan berada tetap.
#navbar-iframe {background:yellow;position:fixed;top:0;}
Masih sama kode merah diganti sesuai selera anda.
Mewarnai, Posisi Tetap, dan Transparan
Ini ditambahkan efek transparan.
#navbar-iframe {background:yellow;position:fixed;top:0;opacity:0.4;filter:alpha(Opacity=40)} #navbar-iframe:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100)}
Masih sama kode merah diganti sesuai warna selera anda.
2 Warna
Masih sama seperti diatas, tapi jika kursor berada diatasnya akan berubah warna.
#navbar-iframe {background:#ffff00;} #navbar-iframe:hover {background:#000000;}
Masih sama, kode warna diganti dengan warna selera anda.
Muncul dan Bersembunyi
NavBar terlihat akan menghilang, tapi jika kursor berada diatasnya NavBar akan muncul.
#navbar {opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)} #navbar:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
Transparan
NavBar terlihat transparan, jika mouse diatasnya akan terlihat sepenuhnya.
#navbar {opacity:0.3;filter:alpha(Opacity=30)} #navbar:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
Transparan dengan warna
Transparan digabungkan dengan warna.
#navbar {background:yellow;opacity:0.3;filter:alpha(Opacity=30)} #navbar:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
Seperti sebelumnya, kode berwarna merah diganti dengan warna favorit anda.
Transparan digabungkan dengan posisi tetap
NavBar terlihat transparan, tapi digabungkan dengan posisi selalu ada dilayar.
#navbar-iframe {position:fixed;top:0;opacity:0.3;filter:alpha(Opacity=30)} #navbar-iframe:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
Dibawah
NavBar akan berada dibawah dan digabungkan dengan posisi tetap.
#navbar-iframe {position:fixed;bottom:0}
Dibawah dengan warna
NavBar akan berada dibawah dan digabungkan dengan posisi tetap.
#navbar-iframe {background:lightpink;position:fixed;bottom:0}
kode merah diganti sesuai warna favorit anda.
Dibawah dengan Tranparan
Ini ditambahkan dengan efek transparan.
#navbar-iframe {position:fixed;bottom:0;opacity:0.3;filter:alpha(Opacity=30)} #navbar-iframe:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
Dibawah, Tranparan, dan Warna
Ini ditambahkan dengan warna.
#navbar-iframe {background:lightpink;position:fixed;bottom:0;opacity:0.3;filter:alpha(Opacity=30)} #navbar-iframe:hover {opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100,FinishedOpacity=100)}
kode merah diganti sesuai warna favorit anda.
Selamat Mencoba Sob